Desain – Desain dari tablet Acer Iconia W510 memiliki desain yang cukup super. Memiliki layar 10 inci dengan resolusi full HD, yaitu 1920 x 1080 piksel. Sehingga tablet ini sangat elegean jika dilirik. Tidak hanya itu saja, tablet ini mengadopsi teknologi IPS LCD yang juga mampu menghadirkan warna yang cemerlang. Karena teknologi layar ini mampu menampilkan hingga 16 uta jenis warna. Juga mendukung muti touch point hingga 5 point.
OS dan Performa – Acer Iconia W510 memiliki prosesor dari Intel, yaitu Intel Atom Z2760 yang memiliki kecepatan hingga 1.5GHz dan juga didukung dengan adanya RAM sebesar 2GB untuk mendukung kinerja prosesor. Selain itu juga, seperti yang kita ketahui, Acer Iconia 510 menggunakan Operating Sistem Windows 8 yang terbaru. Dengan begitu, lengkap sudah perpaduan yang ciamik pada tablet ini.
Kamera – Di sisi multimedia, tablet ini dibekali dengan kamera sekelas 8 Megapiksel yang identik dengan tablet kelas high end. Kamera 8MP ini memiliki banyak fitur yang dapat kita gunakan, seperti fitur merekam video dengan kualitas full HD. Serta dibekali juga kamera dengan kualitas 2.1MP di depan tablet yang dapat anda manfaatkan untuk melakukan panggilan video, serta dapat juga melakukan perekaman video dengan kualitas full HD juga.
Konektivitas Jaringan – Tablet Acer Iconia W510 memiliki konektivitas jaringan hingga 3G HSDPA. Selain itu juga, anda dapat memanfaatkan Wifi yang terdapat pada tablet ini. Sehingga, anda dapat terkoneksi internet di hotspot area dengan gratis. Selain itu, tablet ini juga sudah dilengkapi dengan adanya Bluetooth, USB, da beberapa perangkat konektivitas lainnya.
SPESIFIKASI:
• SKU : AC016EL47MSUANID-46041
• Model : Tablet
• Berat (kg) : 0.6 kg
• Warna : Silver
• Tipe : W510-27602G03iss
• Ukuran Layar (in) : 10.1
• Hard Disk : 32GB
• RAM : 2GB
• Kapasitas Penyimpanan : 32GB
• Fitur Tampilan : HD
• Fitur : Music
• Player|Email|Touchscreen|MP3|Internet Ready
• Garansi produk : 1 Tahun Garansi (Spare-part & Servis)
• Input : USB
• Output : 3.5mm jack|USB|HDMI
• Koneksi Nirkabel : Bluetooth|WiFi
• Tipe Grafis : Intel 3650
• Kamera Belakang : 8 MP
• Kamera Depan : 2 MP
• USB Port : Ya
• Resolusi Layar : 1366 x 768
• Tipe Baterai : Li-Po
• Slot microSD : yes
• HDMI Port : Ya
• Tipe Layar : LED
• Kecepatan Processor : 1.50 GHz
• Tipe Processor : Intel Atom Z2760
• Sistem Operasi : Windows 8
Anda sedang membaca artikel tentang Spesifikasi Acer Iconia W510 dan anda bisa menemukan artikel Spesifikasi Acer Iconia W510 ini dengan url http://agraanggakara.blogspot.com/2013/06/spesifikasi-acer-iconia-w510.html, Anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel Spesifikasi Acer Iconia W510 ini sangat bermanfaat bagi teman-teman Anda, namun jangan lupa untuk meletakkan link postingan Spesifikasi Acer Iconia W510 sebagai sumbernya.
Related Post:
laptop
info
- Beberapa Aplikasi Android Gratis Terfavorit dan Terpopuler
- Spesifikasi Acer Aspire E1-471G | Laptop Gaming
- Apakah Kekurangan dan Kelebihan Processor Intel dan AMD
- Perbedaan Home User dan Corporate User
- Jadwal Imsakiyah 2013 Seluruh Indonesia
- Teknologi Batrai Yang Mudah Dilipat
- Samsung Youm si Layar Fleksibel OLED
- Spesifikasi ASUS Transformer Book
- Spesifikasi Lenovo ThinkPad Helix
- Spesifikasi HP Envy x2
- Spesifikasi ATIV Smart PC Pro 700T
- Spesifikasi Asus Vivo Tab
- Spesifikasi Dell XPS Duo
- Spesifikasi Lenovo Idea Pad Yoga
- Tablet Hybrid dengan OS Windows 8
teknologi
- Spesifikasi Acer Aspire E1-471G | Laptop Gaming
- Apakah Kekurangan dan Kelebihan Processor Intel dan AMD
- Teknologi Batrai Yang Mudah Dilipat
- Samsung Youm si Layar Fleksibel OLED
- Spesifikasi ASUS Transformer Book
- Spesifikasi Lenovo ThinkPad Helix
- Spesifikasi HP Envy x2
- Spesifikasi ATIV Smart PC Pro 700T
- Spesifikasi Asus Vivo Tab
- Spesifikasi Dell XPS Duo
- Spesifikasi Lenovo Idea Pad Yoga
- Tablet Hybrid dengan OS Windows 8
0 comments:
Post a Comment
Sisihkan waktu anda untuk berkomentar, tetapi berkomentarlah dengan bahasa yang baik dan sopan, Spam Sara dan Mencantumkan alamat Url tidak akan ditampilkan, Setiap komentar menunggu moderasi admin Terimakasih :)